Minggu, 22 Maret 2009



Sejarah Al-Ihsan yang dari tahun ketahun mengalami perkembangan. Al-Ihsan di dirikan oleh seorang ulama Tafsir Indonesia yaitu K.H. Asmuni Muhammad Noor.

Beliau mendirikan Pesantren Al-Ihsan pada tahun 1984, dan beliau pula menjabat sebagai Ketua LPTQ Provinsi Banten.

beliaulah yang membawa Provinsi Banten menjadi Provinsi yang disegani. di umarnya yang muda Provinsi Banten mampu menjadi Tuan Rumah MTQ Nasional ke XXII

1 komentar:

  1. Assalamualaikum Wr Wb.
    Pak Ustadz mohon kesediannya untuk meng update blog nya, syukur-syukur bisa buat website Al-Ihsan seperti pesantren yang lain agar wali murid dapat mengetahui informasi dan kegiatan-kegiatan yang ada/dilakukan di pesantren Al-Ihsan.
    Terima kasih atas perhatiannya.
    Assalamualaikum Wr Wb.
    (Orang tua wali murid a/n Niki Febriani Wibowo)

    BalasHapus